Bupati Adirozal Hadiri Pembukaan MTQ Ke-52 Tingkat Provinsi Jambi

    Bupati Adirozal Hadiri Pembukaan MTQ Ke-52 Tingkat Provinsi Jambi

    KERINCI, JAMBI - Bupati Kerinci Dr.H.Adirol M.Si Menghadiri pembukaan acara Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Ke-52 Tingkat Provinsi Jambi tahun 2023, yang diselenggarakan di Kabupaten Sarolangun, (23/8/2023).

    Adirozal berharap, dengan semangat kebersamaan dan kecintaan terhadap Al-Quran, diharapkan MTQ tingkat Provinsi Jambi tahun 2023 dapat berjalan dengan sukses dan memberikan dampak positif bagi pengembangan kegiatan keagamaan khususnya generasi muda.

    "Harapan kita agar MTQ ini dapat menjadi wahana yang mempererat tali silaturahmi antarwarga serta meningkatkan pemahaman dan cinta terhadap Al-Quran, " ungkap Bupati Kerinci dihadapan wartawan.

    "Alhamdulillah, di hari yang berkah ini masih diberikan kesempatan bersilaturahmi, Pertemuan ini bisa dilaksanakan karena Allah SWT yang menggerakkan hati kita semua, " pungkasnya. (*)

    kerinci jambi
    Soni Yoner

    Soni Yoner

    Artikel Sebelumnya

    Kota Sungai Penuh Kembali Raih Penghargaan...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Adirozal Lepas 334 Kontingen Kerinci...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

    Ikuti Kami